Pekerjaan dimulai dengan pengukuran tahanan tanah / grounding, pemeriksaan peralatan petir, panel MDB dan pembumian panel listrik. Kemudian pekerjaan dilanjutkan dengan pemasangan arrester, penambahan tiang penyalur petir dan pemasanga batang grounding untuk tiap2 bangunan.